Keanehan dan keunikan yang ada di dunia

25 Juli 2011

Menara Pisa

Menara miring Pisa (dalam Bahasa Italia: Torre pendente di Pisa) atau yang biasa disebut The Tower of Pisa (La Torre di Pisa) adalah sebuah menara lonceng dari sebuah katedral di kota Pisa, Italia. Menara ini terletak di belakang katedral dan merupakan struktur ketiga di Campo dei Miracoli (keajaiban) Pisa.

Walaupun rencana semula dibangun secara vertikal, menara itu mulai miring ke arah tenggara segera setelah dilakukan konstruksi di tahun 1173, dikarenakan pondasi yang tak sempurna.

Tinggi dari menara tersebut adalah 55,86 km dari permukaan tanah di sisi terendah, dan 56,70 m di sisi yang tertinggi. Lebar alas bangunan itu adalah 4,09 m dan lebar puncaknya adalah 2,48 m. Berat menara ini diperkirakan 14,500 ton dan memiliki 294 anak tangga.

Konstruksi dari Menara Pisa dibangun dalam tiga tahap, yang memakan waktu sekitar 200 tahun. Konstruksi marmer putih di lantai pertama dimulai pada tanggal 9 Agustus 1173, pada masa kejayaan militer dan kemakmuran Italia. Lantai pertama ini dikelilingi oleh beberapa pilar dan walaupun posisinya miring, namun tetap tahan selama berabad-abad.

Ada kontroversi seputar identitas dari arsitek yang membangun Menara Miring Pisa. Selama bertahun-tahun, desain tersebut diyakini dibuat oleh Guglielmo dan Bonanno Pisano, artis lokal kenamaan di abad ke-12, yang terkenal dengan karya perunggunya, khususnya pada karyanya Pisa Duomo.

Bonanno Pisano meninggalkan Pisa di tahun 1185 dan pindah ke Monreale, Sicilia, namun kemudian kembali lagi dan meninggal di tanah kelahirannya itu. Makamnya ditemukan di dasar tower di tahun 1820.

Menara itu pertama kali miring setelah lantai ketiga dibangun di tahun 1178, dikarenakan amblasnya pondasi sedalam tiga meter, akibat pergerakan tanah. Ini berarti bahwa desain dari menara tersebut telah cacat sejak pada awalnya.

Konstruksi dihentikan sementara selama hampir seabad lamanya, karena para warga Pisa hampir terlibat peperangan dengan Genoa, Lucca dan Florence. Selama masa ‘istirahat’ ini, struktur tanah di bawahnya telah kembali stabil. Dan di tahun 1198, dipasang jam untuk sementara pada bangunan yang masih belum tuntas itu.

Di tahun 1272, bangunan itu dilanjutkan kembali oleh Giovanni di Simone, arsitek dari Camposanto. Lantai keempat dibangun untuk mengimbangi kemiringan dari menara ini. Pembangunan kembali dihentikan di tahun 1284, saat Pisa ditaklukan oleh Genoa dalam Pertempuran Meloria.

Pembangunan menara lonceng ini tak selesai terhenti hingga 1372. Setelah itu, Tommaso di Andrea Pisano berhasil menyelesaikan elemen-elemen Gothic dari menara tersebut, dengan memberikan sentuhan gaya Roma. Terdapat tujuh lonceng pada menara tersebut, yang masing-masing mewakili not pada nada. Lonceng yang terbesar dipasang pada tahun 1655.

Sumber: http://misteridunia.wordpress.com/

Powered By: Nyelem.com
Sponsored By: TemanQ.com
Sponsored By: mygies.com

Tags

10 fakta unik 12-12-2012 17 + 5 fakta unik 6 fakta unik 7 fakta unik 8 fakta unik 9 fakta unik adegan ranjang ajaib akhir zaman alien alien di bumi aljabar linear all about cinta aneh anime antivirus artis barat artis china artis dalam negri artis dunia artis hot artis india artis jepang artis lucu artis pendatang baru award babi aneh banci banten Belajar PHP bencong berita berita dewasa berita indonesia berita terbaru berita unik bertta bintang film porno bintang porno jepang blog tutorial bocah unik boneka terseram buaya panjang 12 m C++ cantik cari uang mudah cewek cantik cewek facebook cewek nekat cewek panggilan cewek rusia Cheerleader Contact curhat dapat uang 10 - 15 juta perbulan. desa terapung desain unik dewasa djarum black competition f facebook fb cewek cantik fenomena alam film film indonesia finalis miss indonesia 2013 foto artis foto HOT foto lucu foto panas foto unik ga gadis gadis cantik gambar artis lokal gambar artis luar gambar berbahaya gambar HOT gambar lucu gambar sexy gambar unik game game indonesia game seru hack handphone terbaru hewan aneh hewan berbahaya hewan unik honey moon Hujan yang aneh indonesia unik IT jadul jav java jepang jepang unik jual septic tank kamus bencong kamus waria kanibal karya unik keajaiban Tuhan keanehan dunia keberadaan alien kelakuan pria kesehatan keunikan alam keunikan hewan keunikan manusia kiamat kiamat 2012 koleksi foto tasya djerli komputer kota terunik kota unik kreatif kucing berdoa kuliner lab Algoritma laptop jadul lirik lagu lorong waktu luar biasa luna maya maho makanan makanan aneh makanan unik manusia hebat manusia liliput manusia raksasa manusia unik maria ozawa materi kuliah mengapa pesawat sukhoi jatuh? pramugari pesawat sukhoi mengerikan Mesin waktu mey meydiana sari miss banten miss indonesia miss indonesia 2013 miss indonesia meydi misteri mistis motivasi nekat payudara penampakan alien Penemuan pengetahuan umum penghargaan nobel penghasilan penyakit aneh penyebab pesawat sukhoi jatuh perwakilan banten pesawat sukhoi pesawat sukhoi jatuh pohon aneh pria maho ramalan dunia ramalan kiamat renungan reseller rin sakuragi rohani rumah unik sejarah sejarah windows selebritis septic tank septic tank biological septic tank fiberglas septic tank modern septic tank murah septictank bio seputar hantu seram sora aoi spiteng fiber spiteng fibreglass tahukah anda tangki septic tank tato 3D teknologi terbaru tikus jadi ayam tips and trik blog tips kesehatan tips unik tumbuhan unik tutorial facebook unik unik-unik video porno waria windows 8 wisata kuliner

TaTTiTTuT Blog Copyright © 2011 | Template created by O Pregador | Powered by Blogger