Keanehan dan keunikan yang ada di dunia

25 Juli 2011

Desa Tertinggi di Dunia yang Masih Terjangkau Kendaraan





Di sini Anda bisa menjumpai Biara Buddhist Ki di puncak desa Kibber. Di bangunan spektakuler ini terdapat roda besar berukir untuk peribadatan dan juga sejumlah lukisan-lukisan di dinding. Yang mengejutkan, tempat yang dikeramatkan di sini ternyata adalah tempat dimana guru dari Dalai Lama yang sekarang tinggal tahun 1980-an. Di sini juga dijumpai bendera-bendera yang berkibar di atas biara dan piramid-piramid kecil yang disusun bersama tanduk-tanduk biri-biri.



Dalam ekspdisi trekking dekat lokasi ini, masih bisa ditemukan desa Chicum, Gete dan Tashigang dengan ciri-cirinya yang unik pula.



Dekat Kibber bisa dijumpai puncak Dangmachan dengan ketinggian yang mencapai 5157 meter, juga puncak-puncak Shila dan Chau Kang Nilda dengan ketinggian 6000 meter lebih yang merupakan lokasi sempurna bagi fotografer untuk membuat gambar-gambar indah. Langit malam yang bersih di sini menciptakan view yang tak terlupakan ke arah galaksi kita, Bima Sakti.



Kibber saat ini masih dikenal dengan ketenangan dan kedamaiannya yang jauh dari hiruk-pikuk India dan juga lingkungannya yang masih sangat alami. Lokasinya berbatasan dengan Tibet dan dihuni kebanyakan oleh orang-orang Budha Tibet yang berwatak hangat dan bersahabat.

Yang menarik dari gaya arsitektur rumah-rumah tinggal d Kibber ini adalah karena dibangun dengan batu-batu sebagai ganti batako dan tanah liat. Ini membuat Kibber sedikit keliatan seperti gunung batu. Disini juga bisa ditemui sebuah kantor pos, klinik, kantor telegraf, dan sekolah. Sumber airnya yang bersih dilaporkan berasal dari upacara-upacara ritual pemakaman Lama yang dilaksanakan di sini.


Lokasi ini memang merupakan lokasi wisata potensial mengingat banyaknya penginapan-penginapan di sepanjang jalan desa ini. Salah satunya bahkan menyediakan pula restoran lengkap dengan stok bir dan air panas. Tersedia pula toko-toko untuk memenuhi kebutuhan-kebutuhan dasar lainnya. Jadi jangan takut kehabisan bekal jika mengunjungi desa yang tercatat sebagai desa tertinggi di dunia yang masih bisa dijangkau dengan kendaraan ini.

Sumber: http://aneh-tapi-nyata.blogspot.com/2009/04/desa-tertinggi-di-dunia.html

Powered By: Nyelem.com
Sponsored By: TemanQ.com
Sponsored By: mygies.com

Tags

10 fakta unik 12-12-2012 17 + 5 fakta unik 6 fakta unik 7 fakta unik 8 fakta unik 9 fakta unik adegan ranjang ajaib akhir zaman alien alien di bumi aljabar linear all about cinta aneh anime antivirus artis barat artis china artis dalam negri artis dunia artis hot artis india artis jepang artis lucu artis pendatang baru award babi aneh banci banten Belajar PHP bencong berita berita dewasa berita indonesia berita terbaru berita unik bertta bintang film porno bintang porno jepang blog tutorial bocah unik boneka terseram buaya panjang 12 m C++ cantik cari uang mudah cewek cantik cewek facebook cewek nekat cewek panggilan cewek rusia Cheerleader Contact curhat dapat uang 10 - 15 juta perbulan. desa terapung desain unik dewasa djarum black competition f facebook fb cewek cantik fenomena alam film film indonesia finalis miss indonesia 2013 foto artis foto HOT foto lucu foto panas foto unik ga gadis gadis cantik gambar artis lokal gambar artis luar gambar berbahaya gambar HOT gambar lucu gambar sexy gambar unik game game indonesia game seru hack handphone terbaru hewan aneh hewan berbahaya hewan unik honey moon Hujan yang aneh indonesia unik IT jadul jav java jepang jepang unik jual septic tank kamus bencong kamus waria kanibal karya unik keajaiban Tuhan keanehan dunia keberadaan alien kelakuan pria kesehatan keunikan alam keunikan hewan keunikan manusia kiamat kiamat 2012 koleksi foto tasya djerli komputer kota terunik kota unik kreatif kucing berdoa kuliner lab Algoritma laptop jadul lirik lagu lorong waktu luar biasa luna maya maho makanan makanan aneh makanan unik manusia hebat manusia liliput manusia raksasa manusia unik maria ozawa materi kuliah mengapa pesawat sukhoi jatuh? pramugari pesawat sukhoi mengerikan Mesin waktu mey meydiana sari miss banten miss indonesia miss indonesia 2013 miss indonesia meydi misteri mistis motivasi nekat payudara penampakan alien Penemuan pengetahuan umum penghargaan nobel penghasilan penyakit aneh penyebab pesawat sukhoi jatuh perwakilan banten pesawat sukhoi pesawat sukhoi jatuh pohon aneh pria maho ramalan dunia ramalan kiamat renungan reseller rin sakuragi rohani rumah unik sejarah sejarah windows selebritis septic tank septic tank biological septic tank fiberglas septic tank modern septic tank murah septictank bio seputar hantu seram sora aoi spiteng fiber spiteng fibreglass tahukah anda tangki septic tank tato 3D teknologi terbaru tikus jadi ayam tips and trik blog tips kesehatan tips unik tumbuhan unik tutorial facebook unik unik-unik video porno waria windows 8 wisata kuliner

TaTTiTTuT Blog Copyright © 2011 | Template created by O Pregador | Powered by Blogger