Keanehan dan keunikan yang ada di dunia

06 Juli 2011

Comet, Ikan Paling Cerdas di Dunia

Inilah ikan paling cerdas sedunia, bisa main sepak bola, basket, dan tari limbo (melewati bar (penghalang) yg rendah.

Namanya Comet, dilatih oleh pemiliknya untuk melakukan serangkaian atraksi sesuai permintaan pemiliknya.

Bukan cuma itu, ikan ini juga bisa berslalom ria mengelilingi susunan halangan, dan mendorong bola rugby ke atas jaring bola.



Swam dunk: Comet bersiap menembak ke jaring bola



Pelatih Comet melatihnya dengan teknik yg disebut "positive reinforcement" untuk melatih ikan goldfish yg berusia 2 tahun ini melakukan atraksi.

Tapi sepertinya tidak ada yg aneh, dia berkata bahwa setiap orang dapat melakukan hal yg sama terhadap binatang piaraannya.

Pemiliknya Dr. Dean Pomerlau berkata: "Adalah fakta bahwa sebenarnya ikan lebih pintar dari apa yg dibayangkan orang".

"Dengan peralatan yg benar dan dengan memberikan hadiah makanan, ikan dapat dengan sangat cepat mempelajari trik-trik kompleks seperti tari limbo, slalom, atau bermain menangkap bola."



Usaha yg bagus: Comet telahdilatih untuk mendorong bola rugby ke atas susunan tiang.



Cincin Emas: Pemilik Comet mengadopsi cara melatih lumba-lumba.

Sudah saatnya orang-orang yg menyukai melatih anjing memikirkan untuk melatih ikan juga. "Positive einforcement" adalah teknik melatih dimana ikan akan diberi hadiah makanan ketika ikan itu berhasil menunaikan tugasnya.

Dr Pomerleau menambahkan: "Kami menggunakan teknik yg dikembangkan utk binatang piaraan ikan, tapi berdasarkan cara melatih lumba-lumba dan binatang mamalia laut lainnya."

Dalam melatih binatang untuk menekan pengungkit misalnya, dengan membalik pengungkit ke depan sudah mendapat hadiah makanan.

"Kemudian, hanya dengan membalik dan memajukan pengungkit juga mendapat hadiah."

"Dengan sedikit waktu dan pengulangan, seekor binatang akan belajar utk melakukan tugasnya untuk memperoleh hadiah makanan."



Dr Pomerleau sebelumnya telah memegang rekor dunia resmi karena mempunyai ikan yg mampu melakukan atraksi-atraksi berulang, dengan ikan jenis "calico fantail" yg dinamakan Albert Einstein.

Dan sekarang Comet yg mempunyai panjang hanya 4 inci itu telah mempelajari trik-trik Albert Einstein dan meraih mahkota juara sebagai ikan goldfish yg paling cerdas sedunia.



Dengan makanan sebagai hadiahnya, Comet dengan cepat mempelajari atraksi-atraksi yg kompleks.

Dr Pomerleau, dari Los Angeles, California, telah melengkapi cara untuk melatih ikannya dng produk R2 dan mendesain kit spesial utk membantu orang melatih ikan mereka.

Kit produk ini terdiri dari dari satu set alat-alat seperti gawang kecil, tiang-tiang slalom, dan terowongan utk dilewati ikan-ikan Anda dan juga DVD berisikan cara-cara menggunakannya.

Bos R2 Solution, Russ Ronat, berkata: "Ketika masyarakat melihat atraksi-atraksi itu, orang mulai percaya, dan mereka ingin juga mempelajari bagaimana mealatih sendiri ikan-ikan mereka.

"Tidak hanya menyenangkan, tapi juga bernilai edukatif".



sumber: http://haxims.blogspot.com/2009/12/inilah-ikan-paling-cerdas-di-dunia.html

Powered By: Nyelem.com
Sponsored By: TemanQ.com
Sponsored By: mygies.com

Tags

10 fakta unik 12-12-2012 17 + 5 fakta unik 6 fakta unik 7 fakta unik 8 fakta unik 9 fakta unik adegan ranjang ajaib akhir zaman alien alien di bumi aljabar linear all about cinta aneh anime antivirus artis barat artis china artis dalam negri artis dunia artis hot artis india artis jepang artis lucu artis pendatang baru award babi aneh banci banten Belajar PHP bencong berita berita dewasa berita indonesia berita terbaru berita unik bertta bintang film porno bintang porno jepang blog tutorial bocah unik boneka terseram buaya panjang 12 m C++ cantik cari uang mudah cewek cantik cewek facebook cewek nekat cewek panggilan cewek rusia Cheerleader Contact curhat dapat uang 10 - 15 juta perbulan. desa terapung desain unik dewasa djarum black competition f facebook fb cewek cantik fenomena alam film film indonesia finalis miss indonesia 2013 foto artis foto HOT foto lucu foto panas foto unik ga gadis gadis cantik gambar artis lokal gambar artis luar gambar berbahaya gambar HOT gambar lucu gambar sexy gambar unik game game indonesia game seru hack handphone terbaru hewan aneh hewan berbahaya hewan unik honey moon Hujan yang aneh indonesia unik IT jadul jav java jepang jepang unik jual septic tank kamus bencong kamus waria kanibal karya unik keajaiban Tuhan keanehan dunia keberadaan alien kelakuan pria kesehatan keunikan alam keunikan hewan keunikan manusia kiamat kiamat 2012 koleksi foto tasya djerli komputer kota terunik kota unik kreatif kucing berdoa kuliner lab Algoritma laptop jadul lirik lagu lorong waktu luar biasa luna maya maho makanan makanan aneh makanan unik manusia hebat manusia liliput manusia raksasa manusia unik maria ozawa materi kuliah mengapa pesawat sukhoi jatuh? pramugari pesawat sukhoi mengerikan Mesin waktu mey meydiana sari miss banten miss indonesia miss indonesia 2013 miss indonesia meydi misteri mistis motivasi nekat payudara penampakan alien Penemuan pengetahuan umum penghargaan nobel penghasilan penyakit aneh penyebab pesawat sukhoi jatuh perwakilan banten pesawat sukhoi pesawat sukhoi jatuh pohon aneh pria maho ramalan dunia ramalan kiamat renungan reseller rin sakuragi rohani rumah unik sejarah sejarah windows selebritis septic tank septic tank biological septic tank fiberglas septic tank modern septic tank murah septictank bio seputar hantu seram sora aoi spiteng fiber spiteng fibreglass tahukah anda tangki septic tank tato 3D teknologi terbaru tikus jadi ayam tips and trik blog tips kesehatan tips unik tumbuhan unik tutorial facebook unik unik-unik video porno waria windows 8 wisata kuliner

TaTTiTTuT Blog Copyright © 2011 | Template created by O Pregador | Powered by Blogger